CeritaDepok.com – Jumlah korban dalam perayaan Halloween di Itaewon, Korea Selatan pada Sabtu, 29 Oktober 2022 menjadi 235 orang.
153 korban meninggal dunia dan 82 korban lainnya mengalami luka-luka atas insiden tersebut.
Kejadian mencekam itu terjadi di distrik Itaewon Seoul, ketika ratusan orang berbondong-bondong memadati distrik hiburan untuk merayakan Halloween.
Kepadatan paling mematikan dalam sejarah Korea Selatan itu terjadi di gang menurun sempit dengan lebar empat meter dekat Hamilton Hotel di distrik kehidupan malam yang terkenal setelah puluhan ribu orang mengunjungi daerah itu untuk Halloween.
Baca Juga: Gencar Mendukung Ekosistem Electric Vehicle, PLN Siapkan Ratusan Infrastruktur SPKLU di Jabar
Artikel Terkait
Sinopsis Sinetron Tajwid Cinta, Tayangan Terbaru di Stasiun Televisi Kesayangan Anda SCTV
Mengenal Molis E01, 'N Max' Listrik Besutan Yamaha
Inflasi Tinggi Jadi Kewaspadaan Indonesia Maupun Dunia Internasional
Sinopsis Cinta Setelah Cinta hari ini Sabtu 29 Oktober 2022: Ternyata Sakti tidak seburuk yang Citra pikir
Buntut Tragedi Kanjuruhan Presiden Arema, Gilang Widya Mundur
Gencar Mendukung Ekosistem Electric Vehicle, PLN Siapkan Ratusan Infrastruktur SPKLU di Jabar